Morowali Utara

Sinergitas Babinsa Kodim 1311 Morowali Bersama BPBD Bantu Warga Terdampak Banjir di Morut

MORIWALI UTARA, POSJURNALIS.COM – Demi Panggilan Tugas, Para Babinsa Kodim 1311/Morowali Bantu Warga Yang Terdampak Banjir di Morowali Utara (Morut) Curah hujan yang cukup tinggi selama beberapa hari terakhir mengakibatkan banjir dan menggenangi pemukiman warga beberapa desa di wilayayah Kabupaten Morowali Utara. Selain karena curah hujan yang tinggi, kurangnya saluran pembuangan mengakibatkan genangan air mencapai […]

Ratusan Pelamar Padati Job Fair PT. GNI di Desa Bunta

MOROWALI UTARA, POSJURNALIS.COM – Ratusan calon tenaga kerja lokal memadati balai Desa Bunta, Kecamatan Petasia Timur, Kabupaten Morowali Utara untuk mengikuti Job Fair yang di gelar PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) Selasa (14/3/2023). Kegiatan tersebut dilaksanakan sejak pagi hari yang di hadiri perwakilan PT. GNI Lim dan staf HRD. Job Fair tersebut untuk memenuhi kebutuhan […]

Ketua DPD Partai Nasdem Wahyu Hidayat Sudirman Siap Hadapi Bacaleg Pemilu 2024

MOROWALI UTARA, POSJURNALIS.COM – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasdem Kabupaten Morowali Utara (Morut) melakukan Assesment bakal caleg (Bacaleg) menghadapi pemilu tahun 2024, di rumah jabatan wakil ketua 1 DPRD Morut, Kolonodale. Senin 13/3/23) pukul. 14.00 WITA. Provinsi Sulawesi tengah (Sulteng). 30 orang bacaleg yang tersebar di 3 daerah pemilihan (dapil) Kabupaten Morowali Utara hadir […]