Opini

Polres Morowali dan Polsek Jajarannya Laksanakan Kegiatan Pengamanan Shalat Tarwih

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman nyaman lancar dan kondusif pada saat pelaksanaan Sholat Tarawih, Personil Polres Morowali Dan Polsek jajaran melaksanakan kegiatan pengamanan Shalat Tarawih di Masjid yang ada pada wilayah hukum Polres Morowali. Jumat (24/03/2023) Personil Polres Morowali melaksanakan pengamanan sholat tarawih di Masjid – masjid wilayah Kabupaten Morowali selama […]

Asisten Pemerintahan Hadiri Sosialisasi dan Evaluasi Tahapan Penyusunan Dapil dan Alokasi Kursi Pemilu 2024

LUWU TIMUR, POSJURNALIS.COM – Asisten Pemerintahan dan Kesra Kabupaten Luwu Timur, Aini Endis Anrika mewakili Bupati Lutim, menghadiri Sosialisasi dan Evaluasi Tahapan Penyusunan Daerah Pemilihan (Dapil) dan Alokasi Kursi pada Pemilihan Umum (Pemilu) serentak Tahun 2024, yang diselenggarakan oleh KPU Lutim, di Ballroom Hotel I Lagaligo Lantai Tiga, Selasa (21/03/2023) kemarin. Hadir Ketua KPU Lutim […]

Tuntutan Aksi Demo Warga Lalampu Kec. Bahodopi Menunggu Keputusan PT AFB

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Tuntutan Aksi Demo yang dilakukan sejumlah warga Desa Lalampu masih menunggu keputusan dari Direktur Utama (Dirut) PT Ang and Fang Brother (AFB) perusahan tambang yang berlokasi di desa tersebut. Hal ini setelah dilakukan pertemuan antara delegasi aksi demo berkisar 10 orang perwakilan dengan manajemen PT AFB yang di hadiri Manager AFB, Nicolas […]

Hj. Sufriaty Terima Piagam Penghargaan Dari Gubernur Sulawesi Selatan

LUWU TIMUR, POSJURNALIS.COM – Sebagai bentuk apresiasi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) atas dedikasi dan partisipasi dalam penyelenggaraan Kabupaten Kota Sehat tahun 2021-2022, Ketua Forum Kabupaten Luwu Timur Sehat sekaligus Ketua TP PKK Lutim, Hj. Sufriaty Budiman menerima piagam penghargaan dari Gubernur Selawesi Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman. Penyerahan piagam penghargaan ini diberikan langsung oleh Staf […]

Pemda Morowali Kerjasama Bank Sulteng Cabang Morowali Salurkan Dana Jadup Dinsos

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Sulawesi Tengah PT. Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Tengah Cabang Bungku dengan sebutan Bank Sulteng (BPD) merupakan salah satu bank yang ada di Kabupaten Morowali dengan bekerja sama dalam penyaluran program jaminan hidup (Jadup), selain itu adapula program kredit multi guna ASN dan kredit pra pensiunan serta kredit perumahan. Kepala Bank Sulteng Untung […]

Ratusan Pelamar Padati Job Fair PT. GNI di Desa Bunta

MOROWALI UTARA, POSJURNALIS.COM – Ratusan calon tenaga kerja lokal memadati balai Desa Bunta, Kecamatan Petasia Timur, Kabupaten Morowali Utara untuk mengikuti Job Fair yang di gelar PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) Selasa (14/3/2023). Kegiatan tersebut dilaksanakan sejak pagi hari yang di hadiri perwakilan PT. GNI Lim dan staf HRD. Job Fair tersebut untuk memenuhi kebutuhan […]

Rakor DKIPS Se-Sulteng Digelar di Morowali

MOROWALI, POSJURNALIS.COM  –  Rapat Koordinasi (Rakor) Dinas Komunikasi Informatika, Persandian Dan Statistik (DKIPS) Se-Sulawesi Tengah dibuka secara resmi Gubernur diwakili Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Sulteng, Drs. Mohammad Nizam, SH, di Gedung Serbaguna, Kelurahan Matano, Kecamatan Bungku Tengah, Kabupaten Morowali, Senin (13/3/2023). Rakor digelar selama tiga hari sampai 15 Maret 2023 tersebut, mengusung […]

Ketua DPD Partai Nasdem Wahyu Hidayat Sudirman Siap Hadapi Bacaleg Pemilu 2024

MOROWALI UTARA, POSJURNALIS.COM – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasdem Kabupaten Morowali Utara (Morut) melakukan Assesment bakal caleg (Bacaleg) menghadapi pemilu tahun 2024, di rumah jabatan wakil ketua 1 DPRD Morut, Kolonodale. Senin 13/3/23) pukul. 14.00 WITA. Provinsi Sulawesi tengah (Sulteng). 30 orang bacaleg yang tersebar di 3 daerah pemilihan (dapil) Kabupaten Morowali Utara hadir […]

Perselisian di Antara Dua Desa, Tangofa dan Tandaelo Berujung Damai

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Perselisian masyarakat yang terjadi antara Desa Tangofa dan Desa Tandaelo yang mengakibatkan adanya korban alami luka luka dan kendaraanpun menjadi rusak lantaran diduga mempertahankan pipa saluran air bersih yang menjadi pasilitas utama kebutuhan masyarakat sehari hari diantara dua Desa tersebut. Atas kejadian itu, akhirnya Perselisian yang terjadi berujung damai setelah pihak aparat […]

Kapolres Morowali Bersama PJU Bagikan Rompi dan Kartu Pengenal ke 78 Anggota Ojek Labua

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Kapolres Morowali AKBP Suprianto,SIK,MH bersama PJU lakukan kegiatan Jumat Curhat di terminal Bungku kompleks pasar tradisional Kecamata Bungku Tengah Kabupaten Morowali. Jumat (10/3/23) sekitar pukul. 08.00 WITA. Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Kegiatan tersebut bertujuan mendengarkan curahan hati para komunitas komunitas ojek labua Morowali yang sekiranya dapat dijadikan sebuah pertimbangan dalam membangun kedekatan […]