
Taslim Hadiri HUT Koperasi UMKM Ke 76
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Dinas Koperasi UMKM memperingati Hari Koperasi Nasional ke 76 tahun 2023 dengan mengambil tema “Peran Pemuda dalam Perkoperasian Peningkatan Ekonomi” sehingga Dinas Koperasi UMKM Daerah Kabupaten Morowali gelar peringatan Hari Koperasi. Rabu(12/07/23). Acara tersebut berlangsung dikantor Dinas Koperasi UMKM Daerah Kabupaten Morowali, Desa Bente, Kecamatan Bungku Tengah, Kabupaten Morowali yang dihadiri oleh […]

Bupati Taslim Lepas Atlet Popda Morowali ke Parigi Moutong
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Bupati Morowali Drs Taslim secara resmi melepas atlet kontingen Kabupaten Morowali untuk mengikuti Pekan Olahraga Daerah (Popda) Sulawesi Tengah (Sulteng) yang dihelat di Kabupaten Parigi Moutong (Parimo). Pelepasan para atlet kontingen Kabupaten Morowali tersebut bertempat di halaman Kantor Bupati Morowali, Desa Bente, Kecamatan Bungku Tengah, Selasa (11/7/2023), Pagi. Dalam arahannya, Bupati Taslim […]

DPR RI Komisi VII Desak Kemenperin Bangun Industri Manufaktur di Morowali
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI mendesak Kementerian Perindustrian RI untuk menciptakan industri manufaktur turunan dari nikel yang ada di Morowali. Hal itu menjadi salah satu poin kesimpulan dalam pertemuan terbatas antara DPR RI, dengan Kementerian Perindustrian RI, Kementerian ESDM RI dan PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP), yang berlangsung hingga […]

DPR RI Apresiasi Hilirisasi Nikel di Kawasan IMIP
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Komisi VII DPR RI memberi apresiasi terhadap Kawasan Industri Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) atas hilirisasi nikel yang dilakukan di Kawasan Industri IMIP. Hal itu disampaikan oleh Maman Abdurrahman, anggota Komisi VII DPR RI sesaat sebelum mengakhiri kunjungan kerja di Kawasan Industri IMIP, Jumat (7/7). Kunjungan kerja DPR RI di kawasan industri […]

Pemkab Morowali Gelar Bimbingan Teknik Bagi Aparatur PAD
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Pemerintah Kabupaten Morowali mengambil langkah strategis dalam upaya meningkatkan pendapatan daerah dengan melaksanakan bimbingan teknis (Bimtek) bagi aparatur pengelola pendapatan asli daerah (PAD). Selasa (04/07/2023). Bimbingan teknis yang dilaksanakan betempat di aula kantor bupati, yang diinisiasi oleh badan pengelolaan pendapatan daerah dan dibuka secara resmi oleh bupati Morowali yang diwakili oleh sekertaris […]

Bripka Supriyono Sukses Membangun Masjid Anisa di Morowali
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Kapolres Morowali AKBP Supriyanto, SIK.MH, Menandatangani Prasasti Pembangunan Masjid Anisa di Desa Labota, Kecamatan Bahodopi, Kabupaten Morowali. Minggu (02/07/23). Masjid yang dibangun dengan tekad kuat oleh anggota Polri, BRIPKA Supriyono, SH, ini berhasil menarik perhatian banyak pihak. Penandatanganan Prasasti dihadiri oleh berbagai pejabat penting, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh perempuan, serta undangan […]

Kapolres Morowali Pimpin Upacara Hari Jadi Bhayangkara Ke-77
MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-77 tahun 2023 berlangsung di Halaman Kantor Bupati Morowali Kompleks Perkantoran Funuansingko Desa Bente, Kecamatan Bungku Tengah, Kabupaten Morowali.sabtu (01/07/23) Kapolres Morowali, AKBP Suprianto, S.I.K.,M.H, bertindak sebagai Inspektur Upacara yang berawal pagi sekitar pukul 08.00 WITA dan dihadir oleh sejumlah tokoh penting, termasuk Drs. Yusman Mahbub, […]