315 views

Polres Morowali, Upacara Peringati Hari Kesaktian Pancasila

MOROWALI, POSJURNALIS.COM – Peringati Hari Kesaktian Pancasila, tanggal 1 Oktober 2022, Polres Morowali laksanakan upacara Kesaktian Pancasila, Yang Berlangsung di Lapangan apel Mapolres Morowali, Sabtu, (01/10/2022).

Giat upacara memperingati hari Kesaktian Pancasila yang mengambil tema “Bangkit Bergerak Bersama Pancasila” dan yang bertindak sebagai Inspektur Upacara adalah Kapolres Morowali AKBP Suprianto, S.I.K., M.H, Perwira Upacara adalah Kabag SDM AKP Muchlis dan Komandan Upacara adalah KBO Binmas IPDA Abdul Hamid .

Dalam pelaksanaan upacara ini di hadiri juga oleh para pejabat utama Polres Morowali, Wakapolres Morowali Kompol Donatus Kono, S.H., S.I.K, para Kabag, Kasat, Kapolsek, Perwira dan Seluruh Personil Polres Morowali.

Adapun urut-urutan upacara terdiri dari Komandan upacara memasuki lapangan upacara. Inspektur upacara tiba, pasukan disiapkan, dilanjutkan dengan penghormatan pasukan kepada Irup. Laporan Komandan upacara kepada Irup. Mengheningkan cipta.
Setelah itu dilanjutkan dengan Pembacaan teks Pancasila oleh Irup. Pembacaan Pembukaan UUD 1945 dan pembacaan Ikrar serta Pembacaan doa. Andika Bhayangkari. Laporan Komandan Upacara. Penghormatan pasukan kepada Irup. Dan upacara selesai, Irup meninggalkan tempat upacara. Upacara peringatan Hari kesaktian Pancasila berlangsung dengan baik, aman, lancar dan tertib.(RPDM)

Related articles

Wabup Akbar Apresiasi Sponsorship Sukseskan Turnamen Lampia Cup I

LUWU TIMUR, POSJURNALIS.COM – Wakil Bupati Luwu Timur, Mochammad Akbar Andi Leluasa secara resmi menutup Turnamen Bola Volly dan Mini Soccer Lampia Cup I, Desa Harapan, Kecamatan Malili, Rabu (01/11/23). Turnamen yang memperebutkan Piala Bergilir PT. Citra Lampia Mandiri (CLM) dan Hadiah Uang Pembinaan ini dipusatkan di Lapangan Sepak Bola Desa Harapan, Kecamatan Malili. Tercatat […]

Tinjauan Disdagkoprinum Lutim di Pasar Tampinna, Begini hasilnya

LUWU TIMUR, POSJURNALIS.COM – Kepala Dinas Perdagangan Koperasi UKM dan Perindustrian kabupaten Luwu Timur, melakukan pemantauan harga cabai rawit di pasar Tampinna, kecamatan Angkona, kabupaten Luwu Timur, Selasa (28/11/2023). Kepala Disdagkop Luwu Timur, Senfry Oktavianus didampingi Kepala UPTD Pasar, Abdul Rajab dan Kepala Desa Tampinna saat melakukan pemantauan menemukan penyebab lonjakan harga cabai saat ini […]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *